Jawaban Soal Fungsi Xilem Pada Tumbuhan, Mulai Dari Pengertian Hingga Komponennya

Annisa Fadhilah
Rabu 02 Agustus 2023, 19:27 WIB
Jawaban Soal Fungsi Xilem Pada Tumbuhan, Mulai Dari Pengertian Hingga Komponennya (Sumber : Freepik/brgfx)

Jawaban Soal Fungsi Xilem Pada Tumbuhan, Mulai Dari Pengertian Hingga Komponennya (Sumber : Freepik/brgfx)

Dinding trakeid ini diperkeras oleh lignin yang fungsinya untuk mencegah sel runtuh akibat tegangan saat transport air.

Trakea

Komponen lain yang juga menunjang fungsi xilem pada akar maupun organ lain yaitu trakea.

Trakea atau pembuluh kayu tersusun dari sel panjang yang saling berhubungan pada dinding ujung.

Dinding pada ujung komponen trakea yang berlubang disebut papan perforasi. Papan tersebut memiliki dua jenis, yaitu papan perforasi sederhana yang hanya ada satu lubang dan papan perforasi majemuk yang memiliki banyak lubang.

Baca Juga: Menjadi Artis Paling Kaya Indonesia 2023, Rei Utami Punya Bisnis Nikel Sampai Property

Pada pembulih kayu ini terdapat noktah yang sederhana dan noktah terlindungi yang jumlah serta susunannya beragam. Macam noktah bergantung pada tipe sel yang ada disebelahnya.

Serat Xilem

Serat xilem merupakan sel panjang berdinding sekunder, yang memiliki kandungan lignin.

Serat xilem terdiri dari dua macam, yakni serat trakeid (memiliki noktah terlindung) dan serat libriform ( serat yang lebih panjang dan lebar, dengan noktah yang lebih sederhana).

Parenkim xilem

Parenkim xilem adalah komponen yang tersusun dari sel-sel hidup, berfungsi sebagai penyimpan cadangan makanan. Sel ini dapat ditemukan pada xilem primer, maupun xilem sekunder.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini