LABVIRAL.COM - Di zaman yang serba maju dan modern seperti saat ini, kisah-kisah maupun rumor adanya pesugihan dan penglaris kadang masih kita temui.
Keniscayaan manusia memenuhi kebutuhan hidup kadang kala membawanya ke jalan yang sesat karena ingin mendapatkan kekayaan dengan jalan instan.
Beberapa kisah pesugihan pedagang juga kerap kita dengar. Tentu saja tidak semua pedagang menggunakan pesugihan atau penglaris untuk memuluskan usahanya.
Baca Juga: Ada Sakit Lambung Antagonis, Ketahui Jenis Sakit Maag Berat Ini dan Obat yang Tepat Biar Gak Nyeri
Salah satu kisah pesugihan yang diungkap seorang pengunjung adalah pesugihan juragan bakso.
Kisah ini dilansir Labviral.com dari kanal YouTube Kisah Nyata Asal Trending.
Sebut saja namanya Pak Rudi yang telah sejak lima tahun terakhir membuka sebuah warung bakso di pasar yang letaknya tak jauh dari tempatnya tinggalnya.
Baca Juga: Panduan Praktis, 6 Cara Agar Kamu Dihormati dan Disegani Orang Lain Paling Ampuh
Setiap hari warung baksonya selalu dipenuhi pengunjung, sehingga pada tahun kedua pendirinya saja ia berhasil membuka banyak cabang bakso yang tersebar diberbagai titik.