Lirik dan Terjemahan Lagu Itanaeng Tenri Bolo yang Lagi Trending di YouTube

Annisa Fadhilah
Rabu 12 April 2023, 18:26 WIB
Penyanyi lagu Itaneng Tenri Bolo, Fitri Adiba Bilqis (Sumber : YouTube/Amor Management)

Penyanyi lagu Itaneng Tenri Bolo, Fitri Adiba Bilqis (Sumber : YouTube/Amor Management)

Baca Juga: Lirik Lagu Viral di TikTok GOATED dari Armani White

Itaneng Tenri Bolo (Ditanam tapi tak disiram)
Sekian lama kita bersama, bulan berganti tahun
Kapankah perlakuan dan sifatmu berubah kepadaku

Berikut terjemahan lagu Itaneng Tenri Bolo

Aku bagai bunga yang ditanam namun tak disiram
Kau besarkan hatiku, kala ada maumu

Mungkin rasa cintamu kepadaku hanya setengah hati
lebih baik aku pergi menjauh

Kau hanya bersikap manis kepadaku
Pada saat kau butuh, kau perlakukan aku seperti ratu
Jika manisnya sudah hilang
Memandangku pun kau tak sudi

Begitu teganya dirimu kepadaku
Kau gantungkan hatiku

Aku bagai bunga yang kau tanam tapi tak kau siram
Kau besarkan hatiku jika ada maumu

Baca Juga: Lirik Lagu Viral Di TikTok FIFTY FIFTY Cupid

Mungkin rasa cintamu padaku hanya setengah hati
Lebih baik aku pergi menjauh
Begitu teganya dirimu padaku
Kau gantungkan hatiku.***

 

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini