LABVIRAL.COM- Melly Goeslaw bersama band-nya, Potret, merilis lagu berjudul 'Bunda' pada tahun 1997. Lagu ini diciptakan sendiri oleh Melly Goeslaw dan masuk dalam album kedua potret berjudul "Potret II"
Lirik Lagu 'Bunda' ini sendiri memiliki makna yang sangat berarti dan menyentuh, dimana makna lagu ini menceritakan betapa besarnya kasih sayang seorang ibu kepada anaknya.
Berikut ini lirik lagu 'Bunda' yang dibawakan oleh Potret Band:
Kubuka album biru
Penuh debu dan usang
Kupandangi semua gambar diri
Kecil bersih belum ternoda
Pikirku pun melayang
Dahulu penuh kasih
Teringat semua cerita orang
Tentang riwayatku
Baca Juga: Lirik Lagu Havana Oleh Camila Cabello yang Enak Gak Ada Bosennya
Kata mereka diriku selalu dimanja
Kata mereka diriku selalu ditimang
Nada-nada yang indah
Selalu terurai darinya
Tangisan nakal dari bibirku
Takkan jadi deritanya
Tangan halus dan suci
T'lah mengangkat tubuh ini
Jiwa raga dan seluruh hidup
Rela dia berikan
Baca Juga: Lirik Lagu Perfect Ed Sheeran yang Liriknya Bikin Melted
Kata mereka diriku selalu dimanja
Kata mereka diriku selalu ditimang
Oh, bunda ada dan tiada
Dirimu 'kan selalu ada di dalam hatiku
Pikirku pun melayang
Dahulu penuh kasih
Teringat semua cerita orang
Tentang riwayatku
Kata mereka diriku selalu dimanja
Kata mereka diriku selalu ditimang
Oh, bunda ada dan tiada
Dirimu 'kan selalu ada di dalam hatiku
Baca Juga: Lirik Lagu Girls Like You oleh Maroon 5, Lagu yang Mampu Mendobrak Isu Ras, dan Suku
Pikirku pun melayang
Dahulu penuh kasih
Teringat semua cerita orang
Tentang riwayatku
Kata mereka diriku selalu dimanja
Kata mereka diriku selalu ditimang
Oh, bunda ada dan tiada
Dirimu 'kan selalu ada di dalam hatiku