5 Rekomendasi Drama Korea Terbaru Tayang Di Mei 2023

Annisa Fadhilah
Sabtu 13 Mei 2023, 20:13 WIB
Cuplikan All The We Loves (Sumber : Twitter)

Cuplikan All The We Loves (Sumber : Twitter)

Nilai akademis Go Joon Hee selalu bagus, bahkan menjadi yang terbaik di sekolahnya.

Secara fisik, dia memang lemah karena pernah menjalani transplantasi ginjal dari Go Yoo.

Sejak itu, Go Joon Hee menderita sindrom memori seluler atau ingatan yang ditransfer melalui sel dari transplantasi organ.

Drama korea terbaru All The We Loved ini tayang setiap hari Jumat dan Sabtu di platform VIU. 

Black Knight

Poster Black KnightPoster Black Knight

Drama Korea Terbaru genre science fiction ini mengisahkan distopia Korea, negara tersebut hancur karena polusi udara. Sehingga, kelangsungan hidup manusia bergantung pada Black Knight.

Sekitar 40 tahun yang lalu, komet menghancurkan Korea dan membuat semenanjung Korea hanya 1 persen yang selamat. Semua bahan jadi langka dan saat itu manusia yang selamat sulit bernapas dengan baik tanpa masker karena udara tercemar.

Mereka yang tertinggal diklasifikasikan dengan kode QR, dan mereka yang tidak menerima kode tersebut hidup sebagai pengungsi tanpa identitas. 

Sementara itu, pahlawan terhebat pada era ini adalah 'deliveryman' spesial atau kurir 5-8 (diperankan Kim Woo Bin) .

Demi bertahan hidup, masyarakat membutuhkan oksigen yang hanya bisa diterima dengan pengiriman oleh deliveryman. Seluruh sistem tersebut terkait oksigen di sana diatur Grup Cheonmyeong.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini