Survei Soal Kondisi Ekonomi Nasional, Jawaban Mayoritas Rakyat Indonesia Tidak Disangka-sangka

Zahwa Elia Azzahra
Rabu 07 Juni 2023, 20:14 WIB
Survei Indikator Politik Indonesia (Sumber : Indikator Politik)

Survei Indikator Politik Indonesia (Sumber : Indikator Politik)

Sementara, apabila dilihat dari tren jawaban responden dari bulan ke bulan, penilaian kondisi ekonomi nasional baik cenderung menguat.

Penilaian kondisi ekonomi baik paling rendah pada Mei 2020 yakni 6,8 persen. Penilaian baik terus meningkat hingga April 2023 menjadi 30,0 persen. Pada Mei 2023 penilaian baik turun 3 persen, menjadi 27 persen.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini