3 Warna Baru Honda Monkey 2023, Motor Mungil dengan Harga Selangit

Ananta
Sabtu 25 Maret 2023, 22:58 WIB
Ilustrasi Honda Monkey 2023 (Sumber : astra-honda.com)

Ilustrasi Honda Monkey 2023 (Sumber : astra-honda.com)

Mesin yang memiliki diameter x langkah, 50 x 63,1 mm ini menghasilkan rasio kompresi 10:1 dengan tenaga maksimal 6,9 kW pada 6.750 rpm dan torsi puncak 11 nM pada 5.500 rpm yang disalurkan menggunakan transmisi manual 5-kecepatan.

Honda Monkey 2023 warna Pearl Shining Black (astra-honda.com)

Untuk bagian suspensinya, Honda Monkey 2023 sudah dibekali dengan suspensi depan model Upside Down dan suspensi belakang model twin shock.

Sementara itu di bagian kaki-kakinya, Honda Monkey 2023 menggunakan roda dengan velg berukuran 12 inci yang dibalut menggunakan ban berukuran 120/80-12 dibagian depan dan 130/80-12 dibagian belakang dengan model ban dual purpose.

Sedangkan di bagian pengeremannya menggunakan rem model cakram single dengan piringan 220mm ABS di depan dan cakram single dengan piringan 190 mm di belakang.

Secara keseluruhan Honda Monkey 2023 memiliki dimensi Panjang X Lebar X Tinggi 1.710 x 755 x 1.030 mm, dengan tinggi tempat duduk 775 mm. Jarak sumbu rodanya hanya 1.145 mm.

Untuk harganya sendiri, Honda Monkey 2023 ini dibanderol dengan harga Rp 82.533.000 untuk on the road (OTR) Jakarta.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Tags :
Berita Terkait
Honda Monkey X Carnival Hadir dengan 99 Unit Saja, Super Limited Edition ?
Honda Scoopy atau Yamaha Grand Filano Hybrid, Lebih Bagus Mana ?
Update Harga Honda Beat 2023, Berapa kalau Beli Cash?
Update Harga Honda BeAT dan BeAT Street Terbaru, Mulai dari Rp 17 Jutaan
Honda HR-V Terbaru Meluncur, Ini Update Harga Bekas Model Lamanya
Update Harga Mobil Bekas Honda Brio dan Jazz Terbaru, Dibawah Rp100 Juta
Berita Terkini
Menteri Sosial Saifullah Yusuf dan Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani foto bersama dengan pilar-pilar sosial di Pendopo Kabupaten Banyuwangi, jawa Timur, Jumat (18/4/2025). (Sumber: Antara)
Kepala BMBPSDM M Ali Ramdhani saat membuka rapat pembahasan melalui Zoom di Tangerang Selatan, Rabu (16/4/2025). (Sumber: Kemenag)
Ilustrasi Haji. (Sumber: Antara)
Ilustrasi kantor IMF. (Sumber: IMF)
Rapat bersama Kemensos dan DEN di Kantor Kemensos, Jakarta, Kamis (16/4)/2025). (Sumber: Kemensos)
MenPPPA Arifah Fauzi di acara Kartini Hydrogen Test Drive and Talkshow di Global Hydrogen Ecosystem Summit (GHES) 2025, Jakarta Convention Center, Kamis (17/4/2025). (Sumber: KemenPPPA)
Rapat Komisi VIII DPR membahas persiapan ibadah haji 2025 pada Kamis (17/4/2025). (Sumber: Detik)
Anggota Komisi VIII DPR RI Fraksi PKS, Askweni, menerima aspirasi Forum Masyarakat Peduli Anak (FMPA) di Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta, Kamis (17/4/2025). (Sumber: Lab Viral)
Desk Sekolah Rakyat yang dibuka di Jakarta 17-23 April 2025. (Sumber: Kemensos)
Arsip foto- Dirtipid PPA-PPO Brigjen Pol. Nurul Azizah berbicara dengan awak media di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta, Jumat (21/3/2025). (Sumber: Antara)