Di Tengah Salju Ankara Turki, Presiden Prabowo Terbang ke Antalya Hadiri Forum ADF

Ali Majid
Jumat 11 April 2025, 21:09 WIB
Presiden Prabowo Subianto (kanan) memberi hormat ke Menteri Pertahanan Turki Y.M. Yasar Guler (tengah) sebelum meninggalkan Ankara menuju Kota Antalya di Bandara Internasional Esenboga, Ankara, Turki, Jumat (11/4/2025).  (Sumber: Antara)

Presiden Prabowo Subianto (kanan) memberi hormat ke Menteri Pertahanan Turki Y.M. Yasar Guler (tengah) sebelum meninggalkan Ankara menuju Kota Antalya di Bandara Internasional Esenboga, Ankara, Turki, Jumat (11/4/2025). (Sumber: Antara)

Labviral.com - Presiden RI Prabowo Subianto bertolak menuju Antalya, Turki, menghadiri Antalya Diplomacy Forum (ADF) sebagai penutup kunjungan kenegaraannya, Jumat (11/4/2025).

Keberangkatan dari Bandara Internasional Esenboga, Ankara, sekitar pukul 12.05 waktu setempat, berlangsung di tengah hujan salju.

Baca Juga: Ini Tiga MoU Indonesia-Turki usai Presiden Prabowo Kunjungi Erdogan

“Saya sekarang ke Antalya, ada semacam konferensi di situ, dan habis itu saya akan ke Kairo,” ujar Prabowo sebelum naik pesawat, dikutip dari situs resmi presiden.

Meski cuaca dingin, ia tetap berjalan tegap menuju pesawat sambil melambaikan tangan kepada para pelepas.

Berikut foto-foto yang diunggah oleh Antara dan BPMI Setpres.

Presiden Prabowo Subianto (tengah) berbincang dengan Menteri Pertahanan Turki Y.M. Yasar Guler (kanan) sebelum meninggalkan Ankara menuju Kota Antalya di Bandara Internasional Esenboga, Ankara, Turki, Jumat (11/4/2025). (Sumber: Antara)Presiden Prabowo Subianto (tengah) berbincang dengan Menteri Pertahanan Turki Y.M. Yasar Guler (kanan) sebelum meninggalkan Ankara menuju Kota Antalya di Bandara Internasional Esenboga, Ankara, Turki, Jumat (11/4/2025). (Sumber: Antara)

Presiden Prabowo Subianto (kanan) memberi hormat ke Menteri Pertahanan Turki Y.M. Yasar Guler (tengah) sebelum meninggalkan Ankara menuju Kota Antalya di Bandara Internasional Esenboga, Ankara, Turki, Jumat (11/4/2025).  (Sumber: Antara)Presiden Prabowo Subianto (kanan) memberi hormat ke Menteri Pertahanan Turki Y.M. Yasar Guler (tengah) sebelum meninggalkan Ankara menuju Kota Antalya di Bandara Internasional Esenboga, Ankara, Turki, Jumat (11/4/2025). (Sumber: Antara)

Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto melanjutkan rangkaian kunjungan di Turkiye dengan bertolak menuju Antalya, pada Jumat, 11 April 2025. (BPMI Setpres)Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto melanjutkan rangkaian kunjungan di Turkiye dengan bertolak menuju Antalya, Jumat (11/4/2025).
(Sumber: BPMI Setpres)

Baca Juga: BAZNAS RI Kirim Bantuan Sosial untuk Korban Gempa Myanmar, Ada Sarung sampai Hygiene Kit

Di Antalya, Prabowo bakal jadi pembicara pada sesi ADF Talk.

Sebelumnya di Ankara, ia telah menggelar sejumlah agenda penting, termasuk mengunjungi Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan.

Erdogan menyambutnya dengan upacara kenegaraan dan jamuan malam di Istana Kepresidenan Turki.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini