“Kami ingin dampaknya terasa langsung oleh masyarakat,” ujarnya di Lampung.
Sementara itu, Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Singgih Januratmoko memuji langkah BPKH, menyebut “program ini sangat membantu pemudik, terutama di Yogyakarta.”
Baca Juga: Mensos: ASN dan PPPK Bakal Jadi Prioritas untuk Isi Posisi Guru di Sekolah Rakyat
Sebanyak 2.280 peserta dilayani menggunakan 52 bus ber-AC, lengkap dengan fasilitas kaos, makanan, camilan, dan suvenir.
“Perjalanan jadi lebih mudah dan hemat,” ungkap Budi, peserta dari Yogyakarta.***