Baca Juga: Pentingnya Jus Buah Bit untuk Meningkatkan Kinerja Otak pada Lansia
Pencarian telur kutu dibantu dengan cahaya khusus yang disebut wood’s light. Cahaya ini dapat memunculkan warna biru ketika disorot ke telur kutu.
Faktor Penyebab Muncul Kutu di Rambut
- Wanita karena sering meminjami aksesoris rambut, seperti sisir.
- Menginap di rumah orang lain atau tempat selain rumah sendiri.
- Hidup di dalam rumah dengan jumlah orang yang banyak.
- Tidur dengan beberapa orang di kasur.
- Sulit mendapatkan akses kebersihan di rumah.
- Sabun dan sampo yang langka.
- Jumlah tempat mencuci di rumah terbatas.
Baca Juga: Bisa Diatasi di Rumah, Begini Cara Mengobati Perut Kembung
Perlu diingat bahwa mempunyai salah satu atau semua faktor risiko bukan berarti kamu memiliki kutu di kulit kepala.