6 Cara Meningkatkan Konsentrasi secara Alami, Mudah Dilakukan!

Sunardi
Senin 07 Agustus 2023, 21:37 WIB
Ilustrasi seseorang yang sedang konsentrasi. (Sumber : Freepik.com/yanalya)

Ilustrasi seseorang yang sedang konsentrasi. (Sumber : Freepik.com/yanalya)

Cara meningkatkan konsentrasi secara alami yang keempat yakni dengan makan makanan sehat. Hal ini penting untuk meningkatkan konsentrasi. Makanlah seperti ikan berlemak (salmon), telur, bayam, dan bluberi. Selain itu, hindari juga makanan olahan, makanan manis, dan makanan yang berminyak atau berlemak.

Baca Juga: 5 Cara Seru Alihkan Pikiran dari Overthinking

Baca Juga: 6 Cara Memperbaiki Kesehatan Mental, Yang Lagi Suntuk atau Banyak Pikiran Ayo Masuk!

5. Minuman berkafein

Cara meningkatkan konsentrasi secara alami lainnya yakni bisa minum minuman yang mengandung kafein seperti kopi. Kandungan kafein bisa membuat otak terangsang dan jadi lebih fokus.

6. Istirahat sejenak

Cara meningkatkan konsentrasi secara alami lainnya yang tak kalah penting yakni mengistirahatkan tubuh dan pikiran sejenak. Ambil suasana lain atau melakukan aktivitas lain yang tidak membuat bosan atau capek. Otak juga butuh untuk jeda dan di-refresh biar bisa fokus lagi.

Itulah beberapa cara meningkatkan konsentrasi secara alami. Usahakan jangan pernah memaksa keadaan fisik ketika sedang capek. Segera istirahat dan ambil jeda.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini