5 Gejala Keracunan Makanan yang Pantang Diabaikan, Kamu Pernah Mengalami?

Sunardi
Selasa 22 Agustus 2023, 20:13 WIB
Ilustrasi seseorang mengalami gejala keracunan. (Sumber : Freepik.com/jcomp)

Ilustrasi seseorang mengalami gejala keracunan. (Sumber : Freepik.com/jcomp)

LABVIRAL.COM - Keracunan makanan dapat terjadi pada siapa saja. Kondisi ini dapat terjadi bila kamu mengonsumsi makanan yang mengandung berbagai organisme berbahaya, seperti bakteri, parasit, dan jamur.

Sumber makanan yang dapat menyebabkan keracunan dapat didapatkan dari mana saja. Mulai dari makanan yang tidak higienis, makanan mentah, hingga makanan basi. Oleh sebab itu, kita tak hanya perlu memperhatikan nutrisi dari makanan yang kita konsumsi, tapi juga kelayakan dari makanan tersebut.

Keracunan makanan dapat menjadi fatal apabila tidak tertangani dengan baik. Sayangnya, gejalanya tak jarang terabaikan. Tak semua orang mengetahui gejala keracunan makanan yang dapat terjadi.

Baca Juga: 6 Gejala Keracunan Makanan yang Sering Diabaikan

Baca Juga: 7 Jenis Sayuran yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Mentah, Bisa Picu Keracunan

Supaya kita bisa lebih awas terhadap ciri keracunan makanan, simak ulasan tentang deretan gejala keracunan makanan yang pantang diabaikan.

Gejala Keracunan Makanan

Ada berbagai gejala keracunan makanan yang tak boleh diabaikan, di antaranya:

1. Diare

Diare memiliki ciri feses yang encer saat buang air besar dalam jangka waktu 24 jam. Diare akibat keracunan makanan dapat terjadi akibat usus tidak mampu menyerap cairan karena radang, sehingga dikeluarkan melalui feses.

Waspadai jika diare yang dikeluarkan mengandung darah. Jika hal tersebut terjadi, segeralah untuk mencari pertolongan medis.

2. Perut nyeri dan kram

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini