4 Tips Merawat Anak Kucing Tanpa Induk, Jangan Anggap Sepele

Zahwa Elia Azzahra
Rabu 29 Maret 2023, 23:15 WIB
Ilustrasi - merawat anak kucing

Ilustrasi - merawat anak kucing

Baca Juga: Jadwal Imsak Siak 2023, Lengkap Jadwal Buka Puasa dan Waktu Sholat Siak Ramadhan 2023

4. Pemberian susu setiap 2 sampai 3 jam sekali

Langkah selanjutnya yang harus kamu lakukan adalah pemberian susu setiap 2 sampai 3 jam sehari atau selama anak kucing masih membutuhkan. Sebenarnya ada 2 cara yang bisa kamu lakukan untuk pemenuhan kebutuhan susu anak kucing.

Pertama, kamu bisa dengan cara memberikan susu formula yang khusus untuk diberikan kepada anak kucing. Kedua adalah dengan mencari induk pengganti. Oh ya sebelum memberikan susu, kamu perlu menstimulasi anak kucing untuk pipis atau pup terlebih dahulu. Caranya dengan menggosok secara perlahan di bagian kelamin anak kucing.

Baca Juga: Jadwal Imsak Rokan Hulu 2023, Lengkap Jadwal Buka Puasa dan Waktu Sholat Rokan Hulu Ramadhan 2023

Untuk takarannya antara 2 sampai dengan 4 mililiter susu yang diberikan kepada anak kucing. Takaran ini akan bertambah seiring anak kucing tumbuh besar. Satu lagi, setelah melakukan proses pemberian susu, jangan lupa kamu harus membersihkan sisa-sisa susu yang menempel di mulutnya agar tidak terkena jamur. Serta susu yang dibuat pada saat itu, harus dibuang dan jangan digunakan lagi.

Demikian kiranya sejumlah tips untuk kamu yang akan merawat anak kucing yang baru lahir dan tidak ada induk. Semoga bermanfaat ya.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini