Baca Juga: Ini Dia Manfaat Masker Organik yang Perlu Kamu Tahu!
Lawan radikal bebas
Peel off mask diperkaya dengan antioksidan yang bagus untuk kulit. Manfaat lainnya dari peel off mask pun dipercaya dapat melawan radikal bebas yang menjadi penyebab utama munculnya jerawat, pigmentasi, dan bintik hitam. Oleh karena itu, antioksidan di dalam masker peel off dapat bertugas untuk mengatasi berbagai masalah kulit yang mengarah pada tanda-tanda penuaan.
Semoga bermanfaat!***