10 Hero Mobile Legends dengan Win Rate di Atas Rata-rata

Zahwa Elia Azzahra
Rabu 09 Agustus 2023, 21:15 WIB
Ling Mobile Legends (Sumber : Repro/Moonton)

Ling Mobile Legends (Sumber : Repro/Moonton)

Baca Juga: Update MLBB Patch 1.8.08: 22 Hero Alami Penyesuaian

2. Lolita

Lolita Mobile LegendsLolita Mobile Legends

Lolita merupakan hero dengan role tank. Biasanya Lolita diberi tugas sebagai roam untuk membantu penyerangan di gold line dan melindungi rekan satu tim.

Win rate Lolita mencapai 56,97% dengan popularitas 0,27%.

Baca Juga: Segera Ganti Ban Motormu Jika Sudah Muncul Beberapa Ciri-ciri Seperti di Bawah Ini

3. Yve

Yve Mobile LegendsYve Mobile Legends

Yve merupakan hero dengan role mage. Umumnya, Yve diberi tugas mengamankan mid line.

Win rate Yve mencapai 55,27% dengan popularitas 0,38%.

Baca Juga: Alasan Electric Starter Honda Vario Gak Berfungsi dan 4 Cara Mengetahui Penyebab Pastinya

4. Balerick

Balerick Mobile LegendsBalerick Mobile Legends

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini