Contoh Soal dan Jawaban untuk Ujian Teori SIM C Terbaru Tahun 2023

Yowan R
Senin 21 Agustus 2023, 22:22 WIB
Ilustrasi: Prosedur pembuatan SIM C (Sumber : bali.polri.go.id)

Ilustrasi: Prosedur pembuatan SIM C (Sumber : bali.polri.go.id)

4. Langkah yang dilakukan dalam proses pembuatan SIM adalah?

Jawaban :

Dua tipe ujian yang harus dilewati saat seseorang akan membuat SIM adalah ujian teori dan ujian praktik.

5. Berapa jumlah maksimal orang yang diperbolehkan berkendara dalam satu motor?

Jawaban :

Dalam UU No 22 Tahun 2002 pasal 106 diatur bahwa jumlah maksimal orang yang diperbolehkan untuk menaiki motor adalah dua orang, terdiri dari satu pengendara dan satu penumpang.

6. Yang manakah dibawah ini yang merupakan fasilitas untuk pejalan kaki?

Jawaban :

Beberapa fasilitas untuk pejalan kaki adalah zebra cross, trotoar, jembatan penyeberangan, terowongan penyeberangan dan tempat penyeberangan yang ditandai dengan rambu-rambu.

Melalui ujian tertulis ini, skor yang kamu peroleh akan diakumulasi. Jika hasilnya bagus, maka kamu dapat melaksanakan ujian selanjutnya, ujian praktik. Namun, jika hasil yang kamu peroleh kurang maksimal, maka kamu dapat melakukan ujian ulang dua minggu kemudian.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini