5 Hero Mobile Legends Counter Karina, Nomor 4 Bisa Bikin Karina Jadi Bubur

Zahwa Elia Azzahra
Jumat 08 September 2023, 23:37 WIB
Karina Mobile Legends (Sumber : Repro/Moonton)

Karina Mobile Legends (Sumber : Repro/Moonton)

Barats Mobile LegendsBarats Mobile Legends

Barats merupakan hero tipe tank/fighter yang dapat melawan Karina.

Dia memiliki HP tebal sehingga sangat sulit dieliminasi Karina

Baca Juga: 5 Hero Mobile Legends Counter Melissa, Nomor 5 Bikin User Melissa Ogah Main Lagi

2. Thamuz

Thamuz MLBBThamuz MLBB

Thamus merupakan hero fighter yang dapat memberikan true demage ke Karina.

Thamus juga hero yang dapat regenerasi HP ketika menggunakan ultimate. Atas dasar ini, dia cukup sulit dieliminasi Karina.

Baca Juga: Edith Bikin Pusing di Exp Lane? Jangan Khawatir Lagi! 5 Hero Mobile Legends Ini Bikin User Edith Pusing 7 Keliling

3. Hylos

Hylos Mobile LegendsHylos Mobile Legends

Hylos merupakan hero tipe tank yang dapat kamu andalkan untuk melawan Karina.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini