7 Rekomendasi Game tentang Alien, Apakah Makhluk Ini Benar-benar Ada?

Hadi Mulyono
Jumat 15 September 2023, 16:17 WIB
Game tentang alien. (Sumber : gameranx.com)

Game tentang alien. (Sumber : gameranx.com)

Terakhir ada Alien: Isolation yang mempunyai genre Action-Adventure, Stealth, Survival Horror dan rilis pertama kali tahun 2014 di PC, PS4, Xbox One, Nintendo Switch.

Game ini berdasarkan serial film Alien, dan berlatar belakang 15 tahun setelah peristiwa film aslinya tahun 1979. Pemain harus menghindari dan mengakali berbagai makhluk menggunakan alat seperti pelacak gerak dan penyembur api untuk melawan alien.

Demikian sejumlah rekomendasi game tentang alien yang bisa kamu mainkan seiring dengan isu tentang keberadaan makhluk misterius tersebut.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait
Infografis

E-Sports Indonesia di Asian Games 2022

Jumat 15 September 2023, 08:00 WIB
E-Sports Indonesia di Asian Games 2022
Berita Terkini