5 Hero Counter Esmeralda Mobile Legends, Nomor 5 Buat Lawan Auto Meninggal

Zahwa Elia Azzahra
Sabtu 23 September 2023, 21:30 WIB
Esmeralda Mobile Legends (Sumber : Repro/Moonton)

Esmeralda Mobile Legends (Sumber : Repro/Moonton)

Wanwan merupakan hero tipe marksman yang memiliki mobilitas tinggi. Dia memiliki kelebihan serangan jarak jauh, sehingga Esmeralda sulit untuk melawannya.

5. Harley

HarleyHarley

Harley merupakan hero tipe assassin/mage yang paling efektif melawan Esmeralda. Dia memiliki burst demage yang tinggi.

Selain itu, Harley bisa mengeliminasi Esmeralda di awal game dengan mudah berkat kombo skillnya.

Nah itu dia 5 hero yang dapat menjadi counter Esmeralda. Jika kamu kesulitan menggunakan 5 hero tersebut, sebaiknya Esmeralda di-banned saat draft pick mode rangked epic ke atas.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini