Untuk efisiensi penggunaan, pilih ponsel dengan fitur fast charging dan punya mode hemat daya.
3. Layar Imersif
Memilih ukuran layar termasuk hal penting untuk mendapat pengalaman gaming imersif.
Layar besar memungkinkan Anda melihat detail game lebih jelas dan nyaman.
Pilih HP dengan layar resolusi tinggi serta kerapatan lmumpuni, sehingga grafis game bisa maksimal.
Layar Full HD 1080p dengan kerapatan layar di atas 400 ppi adalah pilihan ideal.
Baca Juga: 5 HP Samsung yang Cocok untuk Gaming 2023, Favorit Kamu yang Mana?
Baca Juga: 3 Rekomendasi HP Gaming Terbaik Harga di Bawah Rp2 Juta
4. Kapasitas RAM & Memori
RAM dan memori internal juga masuk faktor penting, berpengaruh terhadap kelancaran game.
Sebab, game mobile kerap memiliki ukuran besar.