5 Tips Menyelesaikan Tantangan Hold the Line di Game Undawn

Sunardi
Minggu 22 Oktober 2023, 17:56 WIB
Game Undawn. (Sumber : Active Player)

Game Undawn. (Sumber : Active Player)

Dalam menghadapi tantangan di Hold the Line, ketepatan memilih senjata juga berperan vital.

Salah satu senjata efektif yakni Heavy Machine Gun, cocok buat melawan zombie elit dan bos.

Beberapa level di Hold the Line mengharuskan kamu menghadapi zombie elit dengan tingkat HP dan armor tinggi.

Berbekal Heavy Machine Gun, kamu bisa menyelesaikan tahap tersebut dengan cepat dan efisien.

Baca Juga: 5 Tips Main Blokade Undawn yang Bikin Peluang Kemenangan Meningkat

Baca Juga: Daftar Currency Points Penting di Game Undawn

Senjata di game Undawn.Senjata di game Undawn.

 

3. Perhatikan Rekomendasi Rating

Tingkat kesulitan setiap level di Hold the Line berkaitan dengan rekomendasi rating.

Kian tinggi level Hold the Line, kian tinggi rekomendasi rating-nya.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait
Tech

Cara Mudah Mendapatkan Metal Langka di Undawn

Minggu 15 Oktober 2023, 18:22 WIB
Cara Mudah Mendapatkan Metal Langka di Undawn
Berita Terkini