LABVIRAL.COM - Garena Free Fire terus menghadirkan fitur dan pembaruan menarik untuk pemain setianya.
Fitur-fitur tersebut tersaji dalam bentuk koleksi skin, bundle, emote, dan backpack.
Adapun tas yang kini banyak diincar adalah Legendary Cobra Backpack.
Jika kamu ingin tahu cara mendapatkannya, berikut informasi selengkapnya.
Cara Dapat Legendary Cobra Backpack
Legendary Cobra Backpack merupakan tas keren dengan tampilan eksklusif bergaya ular kobra.
Ada beberapa cara untuk memperolehnya.
1. Melalui Shop - Collection
- Langkah pertama, masuk ke dalam game Free Fire, pastikan kamu sudah log-in.
- Kunjungi "Shop" dan temukan opsi "Collection."
- Di dalam "Collection," carilah Legendary Cobra Backpack.
- Selanjutnya, kamu bisa membelinya seharga 300 Diamond.
Baca Juga: 5 Karakter Free Fire Terbaik Bermain di Map Purgatory dan Strateginya
Baca Juga: Cara Dapat Demonic Grin Backpack di Free Fire