Kelebihan dan Kekurangan Stang Jepit, Ketahui Dulu Sebelum Pakai

Andi Syafriadi
Selasa 28 Maret 2023, 04:53 WIB
Illustrasi Stang Jepit (Sumber : Pinterest)

Illustrasi Stang Jepit (Sumber : Pinterest)

Stang jepit juga memiliki desain yang unik dan sporty, jadi saat memasang stang ini pada motor tentu saja akan menambahkan kesan sporty.

3. Mampu mengurangi hambatan udara

Selain kelebihan-kelebihan diatas. Stang jepit ini ternyata dinilai mampu untuk mengurangi hambatan udara. Ketika memakai stang standar, hembusan angin saat di perjalanan biasanya langsung membentur bagian dada dan itu pasti akan terasa tidak nyaman.

Tapi, hal itu tidak akan terjadi saat kamu menggunakan setang jepit. Karena posisi riding akan berubah dan angin tidak langsung menghantam dada.

4. Meningkatkan handling

Dengan menggunakan stang jepit membuat rider akan lebih mudah saat melewati trek dengan tikungan tajam. Sehingga bisa meminimalisir risiko kecelakaan.

Baca Juga: 4 Tips Bermanuver Saat Berkendara, Aman Meski Balap

Bahkan, pengendara juga akan mampu menyesuaikan kecepatan dalam berkendara supaya bisa tetap aman selama menempuh perjalanan.

Kekurangan stang jepit

1. Getaran menjadi lebih terasa

menggunakan stang jepit akan membuat getaran menjadi lebih terasa. Tentunya kondisi ini banyak yang tidak menyukainya, dan mereka lebih menyukai motor yang tenang.

Oleh karena itu tidak disarankan mengganti stang bawaan pabrik dengan stang jepit.

2. Badan menjadi cepat Lelah

Menggunakan stang jenis ini memang dapat mengurangi hembusan angin secara langsung ke tubuh. Namun hal itu pun bisa menyebabkan badan terasa lebih cepat mengalami Lelah.

Hal ini terjadi karena posisi pengendara menjadi lebih membungkuk.

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait
Tech

Balancing Velg Motor, Sepenting Apa Sih?

Selasa 28 Maret 2023, 01:42 WIB
Balancing Velg Motor, Sepenting Apa Sih?
Berita Terkini