LABVIRAL.COM - Honda NSR250 merupakan motor dengan mesin 2-tak dari Honda yang sempat jaya sebagai legenda motor balap untuk kejuaraan Moto2. Nah, sekarang ini Honda NSR menjadi buruan para kolektor motor langka.
Honda NSR250 pertama diperkenalkan secara luas pada tahun 1985, dua tahun setelah kemunculan legenda lainnya, MVX250, pada tahun 1983.
Motor 2-tak ini mengambil seluruh komponen terbaik yang disematkan pada MVX250 kemudian dikembangkan lagi hingga menjadi motor 2-tak dengan dua silinder terbaik dari Honda.
Tenaga maksimal yang dihasilkan oleh mesin 249cc 90 derajat V-twin 2-stroke adalah 45 hp pada 8.000-10.500 rpm. Dengan mesin tersebut, top speed NSR250 di atas kertas adalah lebih dari 200 km/jam.
Jika mengulas kembali motor legendaris ini, tak lengkap rasanya tanpa tahu perkembangannya dari generasi pertama hingga generasi terakhir di tahun 1999.
Berikut ini 5 generasi Honda NSR250 yang sudah dirangkum LabViral.com yang dilansir dari berbagai sumber.
Baca Juga: Honda CB 190SS 2022, Motor Keluaran Honda dengan Gaya Retro Modern
1. Honda NSR250 generasi pertama (Honda NSR 250 MC16)
Honda NSR250 MC16 dirilis pada tahun 1987 yang dibekali mesin baru dengn perombakan besar-besaran dari varian asli NSR250R.
MC16 ini menjadi replika yang sangat tepat semenjak Honda NSR memenangkan balapan. Awalnya MC16 dirilis dengan varian warna Fighting Red. Tapi, di tahun 1987, Honda menambah varian motor ini dalam warna balap Biru dan Putih.
Honda CB 190SS 2022, Motor Keluaran Honda dengan Gaya Retro Modern

Motor Gagah Keluaran Honda Ini Lawak Banget! Tenaga Masih Kalah dengan Astrea

7 Motor Honda yang Pakai Fitur Smart Key System, Bisa Cegah Maling

Honda CS1 Dulu Jarang yang Suka Kini Bisa Jadi Salah Satu Motor untuk Koleksi



Honda CB300F Resmi Meluncur, Harga Dibawah Rp 50 Jutaan Fiturnya Super Lengkap


Kemenag Bikin Peta Jalan Moderasi Beragama, Libatkan Akademisi & Tokoh Agama



Kemensos Dukung Digitalisasi Bansos Agar Penyaluran Tepat Sasaran

Menteri PPPA Ajak Perempuan Berperan Dalam Transisi Energi Berkelanjutan

4 Provinsi Belum Penuhi Kuota, Kemenag Perpanjang Pelunasan Biaya Haji Sampai 25 April 2025

Askweni Komisi VIII DPR RI: Negara Harus Hadir Atasi Kecanduan Game Online Pada Anak

Lebih Dari 300 Pemda Ikuti Desk Sekolah Rakyat, Siap Dimulai 2025/2026

DitPPA-PPO Bareskrim dan KemenPPPA Bahas Dugaan Eksploitasi Sirkus OCI
