3 Trik Usir Udara Panas dalam Mobil, Panas Memang Bikin Kesal Ya!

Tim Redaksi Labviral
Selasa 02 Mei 2023, 17:46 WIB
3 Trik Usir Udara Panas dalam Mobil, Panas Memang Bikin Kesal Ya! (FOTO: Shutterstock)

3 Trik Usir Udara Panas dalam Mobil, Panas Memang Bikin Kesal Ya! (FOTO: Shutterstock)

Baca Juga: Yuk Mari Ketahui Cara Kerja Sistem Starter Mobil Hingga Menyala

Membiarkan jendela sedikit terbuka

Cara terakhir yang bisa kamu lakukan adalah membiarkan jendela sedikit terbuka. Hal tersebut dapat membantu udara dalam mobil tetap tersirkulasi dengan baik. Udara panas akan mengalir menuju bagian atas kaca, sehingga udara di dalam akan sama dengan kondisi di luar.

Untuk itu, kamu perlu membuka sedikit jendela sebelum meninggalkan mobil. Fungsi membuka sedikit jendela tersebut ialah untuk membuka ventilasi agar arus udara bisa lebih lancar. Untuk amannya, cukup buka sebesar 1-2 cm saja, agar tidak dimanfaatkan orang-orang tak bertanggung jawab.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini