Kemensos Targetkan Kemiskinan Ekstrem Nol Persen pada 2026

Ali Majid
Sabtu 19 April 2025, 20:34 WIB
Menteri Sosial Saifullah Yusuf dan Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani foto bersama dengan pilar-pilar sosial di Pendopo Kabupaten Banyuwangi, jawa Timur, Jumat (18/4/2025). (Sumber: Antara)

Menteri Sosial Saifullah Yusuf dan Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani foto bersama dengan pilar-pilar sosial di Pendopo Kabupaten Banyuwangi, jawa Timur, Jumat (18/4/2025). (Sumber: Antara)

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menjelaskan pengentasan kemiskinan melibatkan banyak pihak dengan program jangka pendek dan panjang.

“Semua pihak terlibat dalam pengentasan kemiskinan di Banyuwangi, memiliki banyak program, baik jangka panjang maupun jangka pendek, harapannya kemiskinan di Banyuwangi bisa terus ditekan sehingga bisa selaras dan mendukung target yang ditetapkan oleh pemerintah pusat,” kata Ipuk.

Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan kemiskinan ekstrem nasional turun dari 1,12% (Maret 2023) menjadi 0,83% (Maret 2024) dengan jumlah penduduk miskin ekstrem sekitar 2,3 juta jiwa.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini