LABVIRAL.COM- Seperti yang sudah diketahui, Helm merupakan alat yang diciptakan untuk melindungi bagian kepala dari goncangan dan benturan yang dialami pengendara akibat kecelakaan.
Ternyata, helm tidak hanya diciptakan untuk para pengendara sepeda motor saja. Pada dunia balap mobil, helm juga digunakan untuk melindungi pembalapnya.
Baca Juga: Aturan Berapa Jarak Ideal Penggantian Kampas Rem Motor
Helm yang digunakan untuk balap mobil juga memiliki bebrapa jenis. Namun, yang sangat umum digunakan adalah 2 jenis. Yaitu, helm full face dan helm open face atau yang biasa disebut dengan helm half face.
Jika dilihat sekilas dari bentuknya, helm yang digunakan untuk balap mobil dan balap motor adalah sama. Hanya saja dibedakan dari detail-detailnya saja.
Detail helm balap mobil dan motor yang menjadi perbedaan sebagai berikut:
Ketahanan terhadap api
Salah satu detail yang pertama dari helm balap mobil adalah dari ketahanannya terhadap api. Helm balap mobil harus lulus saat pengujian ketahan api, karena pengendara berisiko terjebak di dalam mobil saat mobil dalam kondisi terbakar akibat kecelakaan.
Baca Juga: Filter Oli Mesin Mobil Harus Diganti , Cek Tanda-tandanya
Helm balap mobil menggunakan lapisan tahan api Nomex pada bagian dalamnya. Lalu, terdapat juga karet seal di area mata yang didesain bisa meleleh dan menutup visor helm agar melindungi pengendaranya.
Tahan Gesekan




Kemenag Bikin Peta Jalan Moderasi Beragama, Libatkan Akademisi & Tokoh Agama



Kemensos Dukung Digitalisasi Bansos Agar Penyaluran Tepat Sasaran

Menteri PPPA Ajak Perempuan Berperan Dalam Transisi Energi Berkelanjutan

4 Provinsi Belum Penuhi Kuota, Kemenag Perpanjang Pelunasan Biaya Haji Sampai 25 April 2025

Askweni Komisi VIII DPR RI: Negara Harus Hadir Atasi Kecanduan Game Online Pada Anak

Lebih Dari 300 Pemda Ikuti Desk Sekolah Rakyat, Siap Dimulai 2025/2026

DitPPA-PPO Bareskrim dan KemenPPPA Bahas Dugaan Eksploitasi Sirkus OCI
