Indonesia-Arab Saudi Perkuat Kerja Sama SDM Industri, Fokus Tenaga Kerja Terampil

Ali Majid
Kamis 17 April 2025, 20:59 WIB
Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Kerajaan Arab Saudi, Bandar bin Ibrahim Alkhorayef bersama Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Masrokhan. (Sumber: Antara)

Menteri Industri dan Sumber Daya Mineral Kerajaan Arab Saudi, Bandar bin Ibrahim Alkhorayef bersama Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Industri (BPSDMI) Masrokhan. (Sumber: Antara)

Arab Saudi dengan industri petrokimia yang menyumbang 7% pasokan global diketahui sedang butuh tenaga terampil di bidang chemical engineering dan petrochemicals, sejalan dengan Visi 2030.

Indonesia melalui 22 proyek petrokimia hingga 2025, termasuk Kawasan Industri Kalimantan, juga tengah mengurangi ketergantungan impor, menciptakan peluang sinergi SDM bagi kedua negara.***

Follow Berita LABVIRAL di Google News
Editor :
Halaman :
Berita Terkait Berita Terkini